Kode Etik Perusahaan dan Penjual Langsung (Direct Seller), Wajib Baca!
Ketentuan Umum dalam Peraturan Menteri Perdagangan tentang Distribusi Barang Secara Langsung. Yang mengatur mengenai kode etik Perusahaan dan Penjual Langsung, ada pada Pasal 9 Permendag No. 70 Tahun 2019. Pada Pasal 9 dengan tegas mengajak Perusahaan dan Penjual Langsung, untuk berpedoman pada kode etik, berikut isi dari Pasal 9; Kegiatan usaha perdagangan dengan sistem Penjualan […]
Kode Etik Perusahaan dan Penjual Langsung (Direct Seller), Wajib Baca! Read More »