Sistem hybrid adalah sesuatu dengan kepentingan sangat tinggi dalam MLM. Hal tersebut membuat hampir semua perusahaan besar menerapkannya.
MLM sendiri membutuhkan perencanaan yang matang. Apabila perencanaan tersebut tidak dilakukan dengan sebaik mungkin, meraih sukses di bidang ini menjadi hal yang cukup mustahil.
Ini terbukti dengan banyaknya orang yang gagal karena tidak mempersiapkan setiap aspek secara detail. Sebenarnya jika serius, MLM bisa memberikan keuntungan dalam jumlah besar.
Hal tersebut terbukti dengan banyaknya orang meraih sukses besar ketika menjalaninya. Untuk membuktikan keseriusan tersebut, gunakanlah system hybrid dalam MLM.
Pada system ini, semua teknik dalam MLM akan digabungkan. Hal tersebut membuat kekurangan dari berbagai teknik tersebut akan tertutupi.
Ini jelas membuat kemungkinan didapatnya keuntungan menjadi lebih besar.
Daftar Isi
Sistem Hybrid Adalah Hal yang Sangat Penting
Untuk memahami lebih jauh mengenai apa itu system hybrid, pengetahuan tentang sistem lain jelas perlu diketahui.
Sistem hybrid adalah jalan keluar ketika menemukan celah pada sistem tersebut. Berikut dijabarkan secara dalam mengenai berbagai sistem yang biasanya digabungkan.
- Teknik Matahari
sistem pertama adalah matahari. Pada tips ini, jaringan ke arah sampingan dijadikan prioritas utama untuk mendapat keuntungan.
Keunggulan dari tips ini terletak pada kondisinya yang mudah dipahami. Dengan mudahnya pemahaman tersebut, keuntungan yang didapat bisa lebih besar.
Namun, kerugian juga dimiliki ketika menggunakannya. Kerugian tersebut terletak pada keberadaannya yang tidak bisa diandalkan sebagai pasif income.
- Teknik Breakway
Selanjutnya adalah sistem breakway. Teknik ini akan melakukan sistem potong apabila seorang downline sudah berada setara dengan pelaku MLM.
Teknik ini akan memberikan keuntungan apabila jaringan bisa memberi keuntungan dengan jumlah lebih besar daripada downline. Ini juga membuat sistem menjadi lebih adil.
Namun kerugian juga tentu dimiliki. kerugian tersebut terletak pada pemotongan itu sendiri karena akan membuat terjadinya pengurangan komisi.
- Teknik Unilevel
Selanjutnya adalah sistem unilevel. Teknik ini mengandalkan kedalaman sebagai target utama dalam mendapat keuntungan.
Keunggulannya terletak pada pasif income dalam jumlah besar. Semakin kedalamannya baik maka semakin besar juga keuntungan yang akan didapat.
Namun jika diteliti lebih jauh, kerugian juga terlihat jelas. Kerugian ini terletak pada kedalaman itu sendiri yang terkadang sering dibatasi.
- Teknik Binary
Sistem hybrid adalah teknik yang menjadikan binary sebagai pusat. Pada sistem ini, perhitungan 2 x 2 atau sering disimbolkan Z x Z akan digunakan.
Keunggulan dari binary terletak pada upline yang bisa membantu downline. Biasanya, bantuan ini diberikan dengan cara memberikan kelebihan downline.
Namun pada sistem binary, biasanya terdapat batas maksimum. Batas maksimum tersebut membuat keuntungan seakan dibatasi.
- Teknik Azaria
Teknik azaria adalah jenis selanjutnya yang juga digabungkan dalam hybrid. Sebenarnya, pola ini cukup mirip dengan matahari hanya saja hitungan keuntungannya sedikit berbeda.
Keunggulan dari azaria terletak pada bonusnya yang bisa didapat lebih cepat. Hal ini bisa membuat semangat dalam melakukan penawaran meningkat.
Namun kerugian juga tentu didapat ketika menggunakannya. Kerugian tersebut terletak pada perusahaan MLM yang mendapat keuntungan paling besar dibanding penggiatnya.
- Teknik Power Lag
Terakhir adalah teknik power lag. Pada power lag, komisi dibayar dengan didasari oleh kaki paling kecil.
Keunggulan dari teknik ini terletak pada tidak ada batasan kedalaman ataupun flush out. Hanya saja, ketimpangan pada jaringan kaki merupakan suatu hal yang sering terjadi dan sangat merugikan.
Dengan melihat teknik di atas, sangat jelas bahwa semuanya memiliki kekurangan. Dengan menggunakan sistem hybrid, kekurangan tersebut akan ditutupi oleh kelebihan jenis lain.
Inilah alasan utama mengapa teknik hybrid bisa dipilih. oleh sebab itu, sistem hybrid adalah hal penting dalam dunia MLM.